Credit to Google. |
Kecantikan yang sesungguhnya adalah kecantikan yang terpancar dari hati.. Jika kita selalu melakukan kebaikan dan memperbaiki diri untuk selalu menjadi peribadi yang baik, senantiasa berbaik sangka dan menghindari sifat-sifat berupa penyakit hati. Tamak, riak, sombong dan lain-lain.. Maka orang-orang akan menyukai kita dengan sendirinya. Dan tentunya selalu mendekatkan diri pada Allah maka Allah pun semakin sayang pada kita dan energi positif pada diri kita pun terpancar hingga orang-orang pun menyayangi dan senang terhadap peribadi kita..
Tweet
No comments:
Post a Comment
Before you judge, act. Before you speak, listen. Before you hate, love. Before you write, think. Before you quit, try.